Peningkatan Kemampuan Menulis Kalimat Rumpang melalui Media Audio Visual Berbasis Digital Kelas III di SD Gelam 1 Candi
DOI:
https://doi.org/10.47134/emergent.v2i1.32Keywords:
Kemampuan Menulis, Media Audio Visual, Kalimat RumpangAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh media audio visual berbasis digital dalam menulis kalimat rumpang pada siswa SD Negeri 1 Gelam Kecamatan Candi Kabupaten Sidoarjo. Adapun yang menjadi variabel pada penelitian ini adalah media audio visual sebagai variable bebas, sedangkan hasil belajar siswa sebagai variable terikat. Analisis data dalam penelitian ini yaitu dengan menggunakan teknik analisis data deskriptif; dan analisis statistika inferensial. Hasil penelitian menunjukkan bahwa hasil belajar sebelum menggunakan media audio visual berbasis digital menunjukkan rata-rata 60,80; kemudian rata-rata hasil belajar siswa setelah menggunakan media audio visual adalah 79,20. Hal ini menunjukkan nilai peserta didik mengalami peningkatan nilai rata-rata sebesar 18,40. Dan pengaruh penggunaan media audio visual sangat berpengaruh; Jika ditinjau dari persentase ketuntasan peserta didik dapat dikategorikan dalam “Sangat Berpengaruh” jika dibandingkan dengan sebelum menggunakan media audio visual.
References
Ahyaruddin, M. (2019). Peningkatan Kemampuan Membaca Permulaan Melalui Metode SAS.
Akhadiah, S. (2003). Pembinaan Kemampuan Menulis Bahasa Indonesia. Jakarta: Erlangga.
Arsyad, A. (2009). Media Pembelajaran. Jakarta: PT Grafindo Persada.
Basirang, S., & Aprianti, I. D. (2021). Indikator Membaca Permulaan, Jurnal Pendidikan Dasar, 03(1), 1–15.
Faridah. (2015). Membaca dan Menulis di Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan, 4(5), 1–20.
Han, E. S., Goleman, D., Boyatzis, R., & Mckee. (2019). Reliabilitas dan Validitas. Journal of Chemical Information and Modeling, 53(9), 1689–1699.
Kumalasari. (2017). Mudah Membuat Game Augmented Reality (AR) dan Virtual Reality (VR) dengan Unity 3D.
Kurniawan, A. (2016). Pengajaran Membaca di Sekolah Dasar. Dimensia, 13(2), 1–12.
Machfiroh, I. S. (2019). Pengembangan Media Pembelajaran. Jurnal Riset Aksara, 1(1), 14–21. doi: 10.34128/jra.v1i1.5. DOI: https://doi.org/10.34128/jra.v1i1.5
Meijer, A. J., Curtin, D., & Hillebrandt, M. (2012). Peningkatan Keterampilan Membaca Permulaan Melalui Media Buku Besar. Journal of Educational Psychology, 78(1), 10–29. doi: 10.1177/0020852311429533. DOI: https://doi.org/10.1177/0020852311429533
Muslim, M. (2016). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Jurnal Wahana, 1(10), 77–85.
Sangki, J. K. A. A., & Gosal, R. (2016). Pengajaran Membaca Di Sekolah Dasar.
Sugiyono. (2016). Memahami Penelitian Kualitatif. Bandung: CV Alfabet.
Thi, T., Hoa, T., Korea, S., & States, U. (2017). Penelitian Hasil Proses Belajar Mengajar. Journal of Pedagogical Advances and Practices, 7(4), 38–57. doi: 10.5296/jpag.v7i4.12044. DOI: https://doi.org/10.5296/jpag.v7i4.12044
Tutis, Y. G., Utami, I., & Hapsari, A. N. S. (2018). Perkembangan Masa Hidup.
Wu, W., Ma, L., & Yu. (2017). Upaya Peningkatan Hasil Belajar Siswa Sekolah Dasar melalui Model Cooperative Learning Tipe Numered Heads Together.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Nur Azizah, Kemil Wachidah

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.